Polsek Cikedung Gelar Patroli Dialogis Ajak Warga Jaga Kamtibmas

    Polsek Cikedung Gelar Patroli Dialogis Ajak Warga Jaga Kamtibmas
    Polsek Cikedung Gelar Patroli Dialogis Ajak Warga Jaga Kamtibmas

    Indramayu, Polsek Cikedung jajaran Polres Indramayu Polda Jabar menggelar patroli di wilayah hukumnya, Senin (24/07/2023) malam.

    Dalam kegiatan patroli kali ini personil Polsek Cikedung menyasar Desa Cikedung, Kecamatan Cikedung, Kabupaten Indramayu.

    Kapolres Indramayu, AKBP M. Fahri Siregar melalui Kapolsek Cikedung, Iptu Junata mengatakan, kegiatan tersebut dilaksanakan demi terciptanya Kamtibmas yang kondusif di wilayah hukum Polsek Cikedung umumnya Kabupaten Indramayu.

    Kapolsek menyampaikan, pelaksanaan patroli secara mobile mengedepankan humanis, berdialog langsung dengan masyarakat serta menyampaikan pesan kamtibmas sebagai sarana untuk menjalin komunikasi dengan masyarakat.

    “Kami berharap dengan melakukan dialog langsung dengan masyarakat dapat menciptakan ikatan yang kuat antara Polri dengan masyarakat serta kamtibmas tetap kondusif, ” ujar Iptu Junata didampingi Kasubsi PIDM Humas Polres Indramayu, Ipda Tasim.

    Indramayu

    Indramayu

    Artikel Sebelumnya

    Polsek Arahan Gelar Patroli Malam Antisipasi...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Balongan Tingkatkan Patroli Malam...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Hadiri Pelatihan Penyidik, Kapolri Minta Jajaran Cegah Potensi Kebocoran Anggaran Negara
    Dukung Asta Cita Presiden Prabowo, Polri Siap Wujudkan Swasembada Jagung 2025
    Pimpin Sertijab, Irjen. Pol. Sandi Tekankan Humas Fungsi Utama Polri
    Divhumas Polri Raih Predikat Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK)
    Babinsa Kampung Kaugapu Dampingi Petani Rawat Tanaman

    Ikuti Kami