Polsek Arahan Gelar Patroli Malam Antisipasi Kejahatan Jalanan

    Polsek Arahan Gelar Patroli Malam Antisipasi Kejahatan Jalanan
    Polsek Arahan Gelar Patroli Malam Antisipasi Kejahatan Jalanan

    Indramayu, — Guna antisipasi terjadinya kerawanan yang dimungkinkan terjadi pada malam hari, anggota Polsek Arahan jajaran Polres Indramayu Polda Jabar laksanakan kegiatan patroli, di wilayah Kecamatan Arahan, Kabupaten Indramayu, Rabu (19/07/2023) malam.

    Kapolres Indramayu, AKBP Dr. M. Fahri Siregar melalui Kapolsek Arahan, AKP I Nengah mengatakan, Kegiatan patroli tersebut di laksanakan dalam rangka menekan aksi-aksi kejahatan utamanya C-3, geng motor dan gangguan kamtibmas lainnya diwilayah hukum Polsek Arahan.

    “Kegiatan ini juga merupakan salah satu bentuk upaya dari Kepolisian guna memberikan rasa aman dan nyaman kepada warga, ” tambah Kapolsek didampingi Kasubsi PIDM Humas Polres Indramayu, Ipda Tasim, Senin (10/07/2023).

    Diungkapkan Kapolsek, bahwa Patroli Mobile dengan menyalakan lampu rotator warna biru di sepanjang jalan baik pemukiman warga dan daerah rawan guna antisipasi cegah terjadinya C-3 dan gangguan kamtibmas.

    Anggota yang melaksanakan piket patroli juga melakukan dialogis untuk memberikan himbauan kepada warga masyarakat untuk selalu menjaga Kamtibmas di lingkungannya.

    Kapolsek berharap dengan adanya patroli ini warga benar-benar merasa aman dan nyaman, ”  ujar Kapolsek Arahan, AKP I Nengah.

    Indramayu

    Indramayu

    Artikel Sebelumnya

    Antisipasi Guankamtbmas, Polsek Sliyeg Gencar...

    Artikel Berikutnya

    Gelar Patroli Dialogis, Cara Bhabinkamtibmas...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Satgas Ops Damai Cartenz : Isu Pengungsian di Distrik Oksop Adalah Tidak Benar
    Kasum TNI Terima Laporan Korps Kenaikan Pangkat 97 Perwira Tinggi TNI dan Pimpin Sertijab Jajaran Balakpus Mabes TNI
    Wakil Kepala Perwakilan RI Cairo Sambut Kedatangan KRI Sultan Iskandar Muda-367 di Mesir
    Bakamla RI Rayakan HUT Ke-19 Dengan Tekad Mewujudkan Laut Aman Untuk Indonesia Maju
    Bakamla RI, BAIS dan BPTN Kolaborasi Tangkap Barang Ilegal

    Ikuti Kami